Layanan ini ditujukan bagi mahasiswa, dosen, dan tenaga kependidikan Poltekkes Pontianak yang ingin mengikuti kegiatan Seminar dan Tes TOEFL PEPT sebagai salah satu syarat akademik, kelulusan, atau pengembangan kemampuan bahasa Inggris. Melalui SAPA POLKESPON, pendaftaran seminar TOEFL PEPT dapat dilakukan secara mudah dan terintegrasi.
Seminar dan tes TOEFL PEPT dilaksanakan secara berkala setiap semester, dengan jadwal diumumkan melalui SAPA POLKESPON.
Anda harus login untuk dapat mengakses layanan ini
Login Sekarang